Halo Ulikers, sekarang ada ulasan musik dangdut yang kita sediakan buat kamu nih.. Dangdut merupakan salah satu genre musik yang populer di Indonesia khususnya memiliki unsur-unsur melayu dan arab. Dangdut pastinya akan selalu menjadi genre musik yang populer di Indonesia karena lagu-lagunya yang merakyat.
Walaupun saat ini lagu dangdut kebanyakan hanya bisa di nikmati oleh beberapa kalangan, namun jika dilihat kenyataannya musik bergenre dangdut banyak dinikmati oleh beberapa kalangan mulai dari anak-anak cilik hingga orang-orang dewasa hingga kakek dan nenek sekalipun.
Dangdut sering atau identik dengan musik untuk kalangan menangah bawah, bahkan terkadang penyuka dangdut sering dibilang kampungan atau norak. Namun pada saat ini lagu dangdut banyak di cover menjadi lagu yang easy listening dan diterima pecinta musik di Indonesia saat ini. Berikut 5 lagu dangdut terbaru yang wajib Ulikers dengar
1. Dewi Persik – Indah Pada Waktunya
2. Nella Kharisma – kau Tercipta Bukan Untukku
3. Via Vallen – Sayang
4. Zaskia Gotik – Paijo
5. Lesti – Egois
Buat para Ulikers pecinta dangdut, jangan lupa dengerin deretan 5 musik dangdut diatas ya. Tim Ulas Ulik memberi rating 4/5 buat deretan musik dangdut diatas, ayo langsung dengerin musiknya dan enjoy..!
Nah, buat Ulikers yang ingin membagikan hasil ulasannya kepada Ulas Ulik boleh untuk mengirimkan artikel keemail kita yang tertera pada halam website ini yaa..
by Aldy Riofany
Comentários